Blog

Pelepasan Ekspor Perdana PT Tung Cia Technology Indonesia

"Kami dari Tung Cia Technology Indonesia mengucapkan banyak terima kasih atas dukungan dari Pemerintah Daerah setempat, Bea Cukai dan tentunya PT SIER," ucap Novianton. PT Tung Cia Technology Indonesia telah melaksanakan Pelepasan Ekspor Perdana Perusahaan pada Senin (25/7).

Lihat lebih detail

Produsen Atap Bitumen Asal Perancis Teken Investasi Perdana Di Kawasan Pier Pasuruan

Kawasan Industri PIER Pasuruan yang dikelola oleh PT Surabaya Industrial Estate Rungkut (SIER) kembali mendapat kepercayaan dari dunia bisnis. Kabar baik ini datang dari produsen atap bitumen asal Perancis yaitu PT Onduline Indonesia yang selama ini terus mendukung proses pembangunan di tanah air.

Lihat lebih detail

Kupas Isu Transisi Energi, PT SIER jadi Jujukan Delegasi Uni Eropa

PT Surabaya Industrial Estate Rungkut (SIER) mendapat kehormatan menerima kunjungan dari delegasi Uni Eropa pada Senin, 5 Desember 2022. Kegiatan ini dilaksanakan sebagai rangkaian dari program Trade & Investment Dialogue Roadshow Visit to East Java yang berlangsung pada 5-6 Desember 2022 di Surabaya.

Lihat lebih detail

Rencanakan Transisi Energi, PT SIER bertandang ke TPST Bali

PT SIER terus berupaya untuk meningkatkan kualitas dari segala aspek sebagai pengelola kawasan industri di Indonesia yang mendukung masa depan transisi energi. Demi mendukung hal ini, PT SIER melakukan kunjungan kerja ke Fasilitas Tempat Pengolahan Sampah Terpadu (TPST) pada Jumat (9/12).


Lihat lebih detail

Tingkatkan Awareness Tentang HIV, PT SIER Adakan Penyuluhan Kepada Tenant

Dalam rangka memperingati Hari AIDS Sedunia yang jatuh pada tanggal 1 Desember lalu, Unit K3 dan Tim P2-HIV PT SIER mengadakan acara penyuluhan HIV/AIDS kepada tenant-tenant yang ada di sekitar kawasan industri.

Lihat lebih detail