Blog

Peringatan Bulan K3, PT SIER Terima Penghargaan dari Gubernur Khofifah Terkait Keselamatan Kerja

PT Surabaya Industrial Estate Rungkut (SIER) kembali menorehkan prestasi. Kali ini dalam rangka bulan K3 tahun 2022, PT SIER mendapatkan penghargaan dari Gubernur Jawa Timur atas prestasi telah menerapkan Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (SMK3) di tempat kerja dengan hasil pencapaian 90,96% (Memuaskan) untuk kategori tingkat lanjutan.


Lihat lebih detail

Penandatanganan PPTI dengan PT Soojin Nareswari Kosmetika

Pada Jumat (14/01), PT Soojin Nareswari Kosmetika menandatangani persetujuan investasi di Kawasan Industri SIER.


Lihat lebih detail

PT SIER Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir Pasuruan

Sebagai bentuk kepedulian terhadap korban bencana banjir di Kabupaten Pasuruan, PT SIER menyalurkan bantuan secara simbolis yang langsung diterima oleh Wakil Bupati Pasuruan, KH Abdul Mujib Imron di Balai Desa Rejoso Lor, Kabupaten Pasuruan.

Lihat lebih detail

Ikan Mati di Waduk, SIER Gerak Cepat Uji Laboratorium

SURABAYA - PT Surabaya Industrial Estate Rungkut (SIER) bergerak cepat menangani masalah adanya ikan-ikan yang mengapung mati di Waduk V SIER. Pengelola kawasan industri di kawasan Rungkut, Surabaya, itu mengambil sejumlah langkah teknis terkait masalah tersebut.

Lihat lebih detail

Peresmian Gazebo Literasi Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Jawa Timur oleh PT SIER

Sebagai salah satu bentuk kepedulian PT SIER terhadap kemajuan bangsa melalui minat baca, Senin (31/01), PT SIER menyerahkan bantuan kepada Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Jawa Timur. Bantuan yang diserahkan berupa gazebo, tong sampah dan smart power wall.

Lihat lebih detail